Ini adalah materi yang harus anak-anak baca baik bagi kelas XA maupun XB..Oleh karena itu simak baik-baik ya..
1. Indonesia adalah salah satu Negara yang beriklim tropis dan berada di wilayah benua Asia bagian tenggara. Letak astronomis Indonesia berada dalam 60LU-110LS dan 940BT-1410BT. Secara georafis Indonesia terletak diantara dua benua yaitu Asia dan Australia serta diantara dua samudera yaitu Pasifik dan samudera Indonesia. Karena Indonesia berada dalam iklim tropism aka hujan yang sering muncul adalah hujan tropis yang kadang diikuti oleh badai seperti Lanina dan el nino.
2. Indonesia adalah Negara yang berbentuk kepulauan. Pulau-pulau yang ada dalam wilayah Indonesia mencapai 17 ribu pulau lebih yang tercatat, dan masih ada pulau yang belum tercatat dan tergambar dalam peta wilayah Indonesia. Dari sekian banyak pulau di Indonesia ada bebara pulau yang dikategorikan sebagai pulau besar di mulai dari pulau Kalimantan (574.194 Km2), Sumatera(480.847 Km2), Papua(365.466 Km2), Sulawesi (191.671 Km2) dan pulau Jawa (127.569 Km2). Penduduk Indonesia lebih banyak tinggal di wilayah Jawa sehingga persebaran penduduk di Indonesia tergolong tidak merata.
3. Dalam rangka menjaga keutuhan kepulauan Indonesia, munculah sebuah konvensi kelautan yang disetujui oleh PBB yaitu penerapan Zona Ekonomi Ekslusif di Indonesia. ZEE ini adalah suatu ukuran kekuasaan RI terhadap wilayah lautan yang dihitung sejauh 200 Km dari pulau terluar Yang dimiliki RI. Konvensi ini muncul sebagai dampak dari adanya deklarasi Djuanda.
4. Luasnya kepulauan Indonesia menyebabkan Indonesia memiliki 3 wilaya pembagian waktu, yaitu Waktu Indonesia Barat (WIB), tengah (WITA), dan Timur(WIT) yang masing-masing wilayah berbeda 1 jam kearah timur. Wilayah timur adalah wilayah yang lebih dahulu disinari matahari daripada wilayah tengah dan barat. Apabila Jakarta pukul 07.00 WIB, maka pada saat yang di Denpasar pukul 08.00 WITA, dan Papua pukul 09.00 WIT. Berbeda bukan ?
5. Indonesia bukanlah Negara yang terluas di Benua Asia. Negara Asia Yang lebih luas dari Indonesia diantaranya : RRC(9.571.300 Km2), India(3.165.596 Km2), Arab Saudi(2.240.000 Km2) , kemudian Indonesia (1.890.754 Km2) .
6. Jagat raya adalah alam semesta atau antariksa yaitu ruangan yang meluas ke segala arah tidak terhingga tetapi ada batas-batasnya yang belum dapat diketahui
7. Galaksai adalah kumpulan bintang, planet, gas, debu, nebula dan benda-benda langit lainnya yang membentuk pulau-pulau didalam ruang hampa jagat raya.
8. Ciri-ciri galaksi antara lain : memiliki cahaya sendiri, ada galaksi selain bimasakti, jarak antar galaksi jutaan tahun cahaya, dan galaksi memiliki bentuk tertentu
9. Ada beberapa teori yang mendukung tentang munculnya alam semesta ini. Teori itu diantaranya adalah :
- Teori Big bang, bahwa alam semesta terbentuk dari ledakan besar. Pendukungnya adalah : Stephen Hawkins, Penzian dan Edwin Hubble
- Teori keadaan tetap, bahwa alam semesta ada dengan sendirinya, tidak mengalami perubahan dan ada untuk selamanya. Pendukungnya adalah : Golongan komunis, Fred Hoyle, Dll.
- Teori Geotrisme, adalah anggapan yang menyatakan bumi adalah pusat alam semseta. Pendukungnya adalah : Socrates, Plato, Aristoteles, Tales, Anaximander dan Pytagoras
- Teori Antroposentrisme adalah anggapan bahwa manusia sebagai pusat segalanya, muncul dalam peradaban besar Bangsa babilonia
- Teori Heliosentrisme adalah anggapan bahwa matahari sebagai pusat jagat raya. Pendukungnya adalah Copernicus dan Galileo Galilei.
Nah, itu point tambahan yang harus anda hafalkan dan perluas dengan buku geografi kelas X..Mudah-mudahan materi ini dapat membantu anda mengerjakan UTS.. amien.
Selasa, 06 Oktober 2009
Kisi Kisi UTS Materi Geografi Kelas X dan XI
Kelas X
1. Menjelaskan kata geo secara etimologi
2. Menyebutkan nama tulisan perjalanan manusia
3. Menjelaskan geografi secara terminology
4. Menyebutkan lingkungan lingkungan biotic
5. Menyebutkan faktur lingkungan sosial
6. Menunjukkan factor lingkungan abiotik
7. Menyebutkan definisi geografi menurut para ahli
8. Menyebutkan filsuf yang mempopulerkan istilah geografi
9. Menyebutkan gejala objek material
10. Menjelaskan pendekatan historis dalam geografo
11. Menyebutkan aspek social dalam geografi
12. Menyebutkan ilmu bantu dalam hal teknik
13. Menyebutkan ilmu bantu dalam mengkaji cuaca
14. Menyebutkan ilmu yang mengkaji kependudukan, ekonomi dan social
15. Menyebutkan ilmu tentang peta
16. Menyebutkan ilmu bantu yang menganalisa gejala air
17. Menyebutkan letak astronomis Indonesia
18. Menyebutkan luas wilayah Indonesia
19. Menjelaskan Iklim Indonesia
20. Menjelaskan studi tentang bentuk-bentuk permukaan bumi
21. Menyebutkan aspek non social masyarakat
22. Menyebutkan bidang yang rawan dalam pengelolaan NKRI
23. Menyebutkan pulau terluas di Indonesia
24. Menjelaskan hubungan wilayah dengan persebaran penduduk
25. Menghitung waktu wilayah di Indonesia
26. Menyebutkan Negara Asia yang paling luas
27. Menyebutkan hujan di Indonesia
28. Menyebutkan pengertia ZEE
29. Menyebutkan salahsatu galaksi di Jagad raya
30. Menyebutkan cirri-ciri galaksi
31. Menyebutkan Ilmuwan yang mendukung teori keadaan statis
32. Menjelaskan antroposentrisme
33. Menjelaskan faham geosentrisme
Kelas XI
1. Menyebutkan pengertian Biosfer
2. Menjelaskan unsure klimatik persebaran
3. Menjelaskan unsure edafik
4. Menyebutkan unsure biotic
5. Menyebutkan unsure relief
6. Menjelaskan wilayah sabana
7. Menyebutkan ciri tumbuhan Indonesia Tengah
8. Menyebutkan ciri tumbuhan Indonesia Barat
9. Menyebutkan gambar hewan bagian timur
10. Menjelaskan kesamaan hewan Indonesia barat dengan Asia
11. Menyebutkan garis yang membelah barat dengan tengah
12. Hewan yang dikonservasi di Ujung Kulon
13. Menjelaskan pengertian evolusi
14. Membuktikan proses seleksi alam La-Planc
15. Menjelaskan perubahan paruh burung Finch Galapagos
16. Menyebutkan salah satu kekuatan alam (realm of nature)
17. Menyebutkan factor biotic yang tidak merusak alam
18. Menyebutkan cagar aalam di Jawa Barat
19. Menyebutkan suaka di NTT
20. Menyebutkan suaka di pulau Sumatera
21. Menyebutkan ilmu yang mengkaji evolusi manusia
22. Menjelaskan penyebab pertumbuhan penduduk sebelum 1750-an tidak cepat
23. Menjelaskan system sensus
24. Membedakan sensus de jure dan de facto
25. Menyebutkan factor pro natalitas
26. Menjelaskan kawin usia muda
27. Menyebutkan bnetuk KB bagi pria
28. Menyebutkan factor anti natalitas
29. Menyebutkan pro mortalitas
30. Menyebutkan anti mortalitas
31. Menjelaskan sex rasio
32. Menghitung sex ratio
33. Menyebutkan rumus pertumbuhan penduduk alami
34. Menentukan jumlah pertumbuhan penduduk alami
35. Menyebutkan kepadatan agraris dalam rumus
1. Menjelaskan kata geo secara etimologi
2. Menyebutkan nama tulisan perjalanan manusia
3. Menjelaskan geografi secara terminology
4. Menyebutkan lingkungan lingkungan biotic
5. Menyebutkan faktur lingkungan sosial
6. Menunjukkan factor lingkungan abiotik
7. Menyebutkan definisi geografi menurut para ahli
8. Menyebutkan filsuf yang mempopulerkan istilah geografi
9. Menyebutkan gejala objek material
10. Menjelaskan pendekatan historis dalam geografo
11. Menyebutkan aspek social dalam geografi
12. Menyebutkan ilmu bantu dalam hal teknik
13. Menyebutkan ilmu bantu dalam mengkaji cuaca
14. Menyebutkan ilmu yang mengkaji kependudukan, ekonomi dan social
15. Menyebutkan ilmu tentang peta
16. Menyebutkan ilmu bantu yang menganalisa gejala air
17. Menyebutkan letak astronomis Indonesia
18. Menyebutkan luas wilayah Indonesia
19. Menjelaskan Iklim Indonesia
20. Menjelaskan studi tentang bentuk-bentuk permukaan bumi
21. Menyebutkan aspek non social masyarakat
22. Menyebutkan bidang yang rawan dalam pengelolaan NKRI
23. Menyebutkan pulau terluas di Indonesia
24. Menjelaskan hubungan wilayah dengan persebaran penduduk
25. Menghitung waktu wilayah di Indonesia
26. Menyebutkan Negara Asia yang paling luas
27. Menyebutkan hujan di Indonesia
28. Menyebutkan pengertia ZEE
29. Menyebutkan salahsatu galaksi di Jagad raya
30. Menyebutkan cirri-ciri galaksi
31. Menyebutkan Ilmuwan yang mendukung teori keadaan statis
32. Menjelaskan antroposentrisme
33. Menjelaskan faham geosentrisme
Kelas XI
1. Menyebutkan pengertian Biosfer
2. Menjelaskan unsure klimatik persebaran
3. Menjelaskan unsure edafik
4. Menyebutkan unsure biotic
5. Menyebutkan unsure relief
6. Menjelaskan wilayah sabana
7. Menyebutkan ciri tumbuhan Indonesia Tengah
8. Menyebutkan ciri tumbuhan Indonesia Barat
9. Menyebutkan gambar hewan bagian timur
10. Menjelaskan kesamaan hewan Indonesia barat dengan Asia
11. Menyebutkan garis yang membelah barat dengan tengah
12. Hewan yang dikonservasi di Ujung Kulon
13. Menjelaskan pengertian evolusi
14. Membuktikan proses seleksi alam La-Planc
15. Menjelaskan perubahan paruh burung Finch Galapagos
16. Menyebutkan salah satu kekuatan alam (realm of nature)
17. Menyebutkan factor biotic yang tidak merusak alam
18. Menyebutkan cagar aalam di Jawa Barat
19. Menyebutkan suaka di NTT
20. Menyebutkan suaka di pulau Sumatera
21. Menyebutkan ilmu yang mengkaji evolusi manusia
22. Menjelaskan penyebab pertumbuhan penduduk sebelum 1750-an tidak cepat
23. Menjelaskan system sensus
24. Membedakan sensus de jure dan de facto
25. Menyebutkan factor pro natalitas
26. Menjelaskan kawin usia muda
27. Menyebutkan bnetuk KB bagi pria
28. Menyebutkan factor anti natalitas
29. Menyebutkan pro mortalitas
30. Menyebutkan anti mortalitas
31. Menjelaskan sex rasio
32. Menghitung sex ratio
33. Menyebutkan rumus pertumbuhan penduduk alami
34. Menentukan jumlah pertumbuhan penduduk alami
35. Menyebutkan kepadatan agraris dalam rumus
Langganan:
Postingan (Atom)